Wednesday, 1 February 2017

Cara Paling Ringan Mengganti Warna Link Postingan Blog

Cara Paling Ringan Mengganti Warna Link Postingan Blog – Kenapa saya bilang ringan di sini karena sobat tidak usah repot-repot menambahkan kode CSS yang biasanya di gunakan untuk memodifikasi warna struktur data template. Di ini kita hanya akan mengganti kode warna yang sudah ada di template sobat dengan sedikit modifikasi dan jikalau masih ada yang kurang dalam template sobat silahkan sobat tambah-tambahkan sedikit dan kita bisa mengubah warna link pada blog sesuai dengan keinginan, hanya saja dibutuhkan sedikit ketelitian dalam mengedit template karena tidak semua template script-nya sama.
Cara Paling Ringan Mengganti Warna Link Postingan Blog
gambar saya pinjem, lagi males buat :D hehehe..


Perlu di garis bawahi bahwa struktur dapat template terkadang berbeda-beda, disini saya akan memodifikasi kode warna sesuai template yang saya gunakan saat ini. Jadi jika ada ketidak cocokkan pada template sobat dengan template saya sobat harus sedikit menambah-nambahkan nya.

1. Login akun blogger Anda.
2. Pilih Template > Edit HTML > centang 'Expand Template Widget'.
3. Kemudian cari kode seperti dibawah ini :

a:link {  color:#000000;
text-decoration: underline;
}
a:hover {
color:
text-decoration: underline;  a:hover {  color:#FFFFFF;
text-decoration: underline;
}
a:visited {
color:
text-decoration: underline;  a:visited {  color:#CCCCCC;
text-decoration: underline;
}
text-decoration: underline;  }
Keterangan dari kode diatas :

a:link {
color:
#000000;
text-decoration: underline;
}
// Link yang akan ditampilkan berwarna hitam
a:hover {
color:
#FFFFFF;
text-decoration: underline;
}
// Jika mouse Anda arahkan pada link maka akan berubah menjadi warna putih
a:visited {
color:
#CCCCCC;
text-decoration: underline;
}
// Jika link selesai diklik maka link akan berubah menjadi abu-abu
4. Ganti kode warna diatas sesuai dengan keinginan Anda.
5. Selanjutnya cek hasilnya, klik 'Pratinjau' kalau sudah berhasil klik 'Simpan template'.
Baca juga : Cara Membuat Auto Hide Fans Page Facebook di Sisi Kanan Blog

Demikianlah tutorial mengenai Cara Paling Ringan Mengganti Warna Link Postingan Blog, yang harus sobat ketahui. semoga dapat memberikan ilmu yang bermanfaat dan untuk artikel yang satu ini saya mohon maaf apabila ada ketidak cocok kan pada pengeditan warna Link template yang di gunakan, terimakasih.


EmoticonEmoticon