Sunday, 30 July 2017

Cara Mengirim SMS Dengan Gratis Menggunakan Aplikasi SMSin

Cara Mengirim SMS Dengan Gratis Menggunakan Aplikasi SMSin – Setiap orang pasti pernah yang namanya mengirim surat baik itu mengirim surat langsung/nyata maupun surat Hologram atau SMS. Sudah tidak jaman lagi menggunakan Surat tertulis/nyata yang biasanya di gunakan untuk menyampaikan pada seseorang yang berlokasi jauh dengan bantuan pos, kini di jaman moderen kita sudah dapat menggunakan surat via Digital yang lebih murah dan cepat.

SMSin

Masalahnya kita pada saat mengirim pesan harus menggunakan pulsa, kebanyakan orang ingin mengirim pesan namun pulsa nya habis sehingga tidak dapat mengirim pesan kembali. Nah, untuk mengatasi masalah itu kali ini saya akan bagikan tutorial bagaimana cara kita agar dapat mengirim pesan tanpa menggunakan Pulsa sedikitpun alias gratis. Meskipun sudah banyak App yang dapat di gunakan untuk mengirim pesan secara gratis seperti Line, Wichate, Facebook dan sebagainya, namun syaratnya orang yang kita kirim pesan harus juga menggunakan App tersebut.

Namun berbeda dengan cara yang saya berikan ini, ia mengirim pesan yang langsung sampai pada HP atau nomer operator yang kita tuju. Dengan menggunakan App yang bernama SMSin, kita dapat mengirim pesan ke semua oprator GSM secara gratis seperti halnya SMS dijital pada umumnya. Sobat hanya perlu menginstal App SMSin di hp androit atau IOS sobat. untuk lebih lengkapnya silahkan simak cara selengkapnya berikut ini.

1. Pertama Download APP SMSin di Playstore atau dapat juga mencarinya di Google.

SMS Dengan Gratis Menggunakan Aplikasi SMSin

2. untuk cara menggunakannya silahkan sobat buka Aplikasi SMSin yang sudah terpasang > masukkan nomer Telepon, Pesan dan Captcha > lalu pilih Kirim Pesan.

SMS Dengan Gratis Menggunakan Aplikasi SMSin

Maka secara otomatis pesan yang tadi sobat tulis akan terkirim kepada Nomer yang tadi sobat tuliskan di dalamnya, silahkan sobat gunakan sepuas nya.

Demikianlah tutorial mengenai Cara Mengirim SMS Dengan Gratis Menggunakan Aplikasi SMSin, yang harus di ketahui. dengan begini sobat dapat mengirim pesan sebanyak-banyaknya tanpa harus khawatir kehabisan pulsa, silahkan sobat gunakan sepuasnya. Cara Mengirim SMS Dengan Gratis Menggunakan Aplikasi SMSin. Jika sobat ada masalah atau sudah berhasil melakukan cara tersebut silahkan tinggalkan jejak dengan berkomentar di bawah ini, semoga dapat memberikan ilmu yang bermanfaat.


EmoticonEmoticon